Kenalkan Batik Indonesia ke Jepang, Ikutilah Future Leader Camp Batik 2018

Isa Oktaviani
By -
0

Pemuda adalah garda terdepan untuk perubahan bangsa agar menjadi lebih baik. Kontribusi pemuda bisa dalam bentuk yang bermacam-macam dan tidak harus disamakan pada zaman dulu yaitu ikut dalam dunia perang dan angkat senjata.

Masa telah berubah tapi perjuangan harus terus berlanjut. Bagi kamu yang ingin berkontribusi untuk negeri dan memiliki jiwa kepemimpinan. Simak informasi berikut ini :

Kamu seorang pemimpin muda?
Ingin gali potensi kepemimpinan mu dan berkumpul dengan para pemimpin muda Indonesia lainnya untuk memperkenalkan warisan budaya Indonesia di negeri Sakura?

KAMU yang kami cari!!

[FUTURE LEADER CAMP BATIK FESTIVAL 2018 IS CALLING YOU!!!]🇮🇩🇯🇵

Konferensi batik "PERTAMA DI DUNIA" HADIR buat kamu muda-mudi Indonesia yang punya mimpi memperkenakan Batik Indonesia sebagai warisan Nusantara di kancah INTERNASIONAL!

Kamu juga berkesempatan untuk menampilkan dan memperkenalkan budaya daerahmu kepada masyarakat di KYOTO,JEPANG!

Yukk jadi bagian dari muda-mudi beruntung yang menjadi Delegasi Indonesia untuk Memperkenalkan Batik Indonesia!

Rentang Pendaftaran: 29 Oktober-20 November 2017
Pendaftaran : youthff.com
Narahubung :
0856-9412-2100 (Samudi)
0818-0772-9082 (Irsyad)
Instagram : @youthff.intl
@flcbf2018
OA Line : @mtv9229o
Website : youthff.com

Semangat Wujudkan Mimpi!
Semangat Wujudkan Cita-Cita Negeri!

#FLCBF2018 #Youthff #rkbogor
#FromIndonesianLeaderToIndonesiaBetter

Post a Comment

0Comments

Post a Comment (0)